19 Oktober 2025
Umum
45 Kali dibaca
Semarakkan HUT Ke-24, Pemko Langsa Launching Car Free Day
Kota Langsa - Senam Sehat dan Jalan Santai warnai launching "Car Free Day" dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Pemerintah Kota (Pemko) Langsa ke-24, Minggu 19 Oktober 2025.Dilauncing langsung oleh Ketua TP PKK Kota Langsa Ny Devi Jeffry Sentana S Putra dan Wakil Ketua TP PKK Ny Safira Muhammad Haikal bersama Sekda Dra. Suhartini, M.Pd, dan seterusnya Car Free Day ini akan berlaku di setiap hari Minggunya untuk seputaran Pendopo danLapangan Merdeka Kota Langsa.Kegiatan ini diikuti oleh Walikota Langsa Jeffry Sentana S Putra, SE, dan Wakil Walikota Langsa Muhammad Haikal Alfisyahrin, ST, berserta Unsur Forkopimda, Para Asisten, Pimpinan OPD, Camat, Geuchik, dan masyarakat.Usai...
Baca Selengkapnya

Seluruh Berita

Masjid Gampong Teungoh, Tertua di...
TERSEBUTLAH Masjid Istiqamah di Gampong Teungoh, Kecamatan Langsa Kota, Kota Langsa. Rumah ibadah ini dikenal sebagai masjid pertama dan tertua...
Umum Publis pada 7 September 2022
Buang Sampah Sembarangan, Karyawan...
LANGSA - Akibat kedapatan membuang sampah sembarangan, salah seorang karyawan showroom motor di Jalan Ahmad Yani Langsa, Dedi Syahputra,...
Umum Publis pada 7 September 2022
Marguh Juara Lari...
LANGSA - Atlet PASI Banda Aceh, Marguh Simal Rege berhasil tampil sebagai juara lomba lari marathon 10 K, setelah mencatatkan waktu 38.12.67...
Umum Publis pada 7 September 2022
Penyedia Tempat Judi Dicambuk 24...
SERAMBINEWS.COM, LANGSA - Sebanyak 10 penjudi dan penyedia tempat judi game zone di Langsa, Jumat(13/10/2017) sore, dicambuk masing-masing 24 kali...
Umum Publis pada 7 September 2022
Perempuan Langsa Jalani Deteksi...
LANGSA - BPJS Kesehatan Kota Langsa bekerja sama dengan PKK dan Dharma Wanita serta Dinas Kesehatan Kota Langsa menggelar kegiatan gerakan deteksi...
Umum Publis pada 7 September 2022
Irwandi Yusuf: Kota Langsa Seperti...
SERAMBINEWS.COM, LANGSA - Gubernur Aceh Irwandi Yusuf, mengatakan Kota Langsa pantas disebut seperti Singapura. Hal itu dikatakan Irwandi terkait...
Umum Publis pada 7 September 2022
Pendaftaran Fun Bike Langsa...
LANGSA – Pendaftaran kegiatan Fun Bike (sepeda santai) dan Fun Walk (jalan santai) dalam rangka HUT ke-16 Kota Langsa yang akan digelar...
Umum Publis pada 7 September 2022

Info Kontak

Alamat

Jl. Darussalam No.6-8, Gampong Jawa, Kec. Langsa Kota, Kota Langsa, Aceh 24451

Telepon

0641-1000

Email

diskominfo@langsakota.go.id

Portal Resmi Pemerintah Kota Langsa

Dikelola Oleh: Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Langsa

Mau Informasi Lebih Banyak?

Download Aplikasi Langsa Carong Sekarang.